Kenapa 1% candlestick ???..
Candlestick menurut saya merupakan alat bantu visual bagi trader dalam melihat kondisi pasar tapi, seiring dengan canggihnya jaman, candlestick seakan kalah bersaing dengan "indikator". Trader-trader berlomba2 untuk mendapatkan indikator super canggih. Indikator yang mungkin bisa memberi tahu harga 1 detik kemudian ada diberapa, wowww.. sehingga sering indikator jauh lebih penting ketimbang "chart" nya sendiri dalam satu proses pengambilan keputusan transaksi...!! Sering juga di dapati komentar..."candlestick tidak akurat" ..."candlestick sulit ngebacanya" ..dsb..dsb...!!!
Coba perhatikan chart berikut ini :
bagian yang saya tandai...menampilkan satu serial warna, maksud saya beberapa
candle dengan warna yang sama..ini di time frame H1.....
Candle berwarna hitam itu selanjutnya kita sebut candle BULL, atau menggambarkan pergerakan harga yg sedang naik, sementara candle yang berwarna putih adalah candle BEAR atau yang menggambarkan pergerakan yg sedang turun.
Sering sekali terjadi bentukan candle dengan pola sewarna berjumlah 4, jadi kalau dia sedang naik, maka kita bisa lihat nantinya muncul 4 candle BULL atau sebaliknya bila turun. Juga di beberapa kondisi, bisa terjadi 8 candle atau bahkan juga 16, tapi yang terakhir sangat jarang terjadi.
Ini terjadi di TF Daily....
Berikutnya terjadi di TF H4
Cara Pemakaian
Entry di candle ke 2..posisi mengikuti warna...
Exit di candle ke 3 atau ke 4....
Stop di level open candle 1.....
tambahan..untuk candle yang open = close , warnanya mengikuti warna candle
sebelumnya..
contoh menghitung candle :
Jika ada yang ingin ditanyakan, silahkan tulis di kolom komentar.
Semoga bermanfaat......!!!!!
Sumber : Om Nitra